Minimalisir Pelanggaran, Anggota Militer dan PNS Kodim 0811 Tuban Terima Penyuluhan Hukum

    Minimalisir Pelanggaran, Anggota Militer dan PNS Kodim 0811 Tuban Terima Penyuluhan Hukum

    TUBAN, – Kegiatan penyuluhan hukum kepada personil Militer, PNS, Persit KCK Cabang XXVI Wilayah Kodim 0811 Tuban dengan tema Melalui penyuluhan hukum kita tingkatkan kesadaran hukum prajurit dalam rangka mendukung tugas pokok TNI AD bertempat di gedung Indoor Kodim 0811/Tuban Jl. Dokter Wahidin Sudirohusodo Kec. Tuban Kab. Tuban, Senin (20/3/2023).

    Turut hadir dalam kegiatan Mayor CHK Gatot Prihambodo SH (Kalakdukbangkum Dam V//BRW), Mayor Caj Sunarso (Kaminvet V/11)Kapten Arm Teguh Haribowo (Pasi Pers Kodim 0811/Tuban), Lettu Inf Jery Oktavian Lahindo (Danki C mekanis 521/DY), Jajaran Pa Staf dan Danramil 0811/Tuban, Peltu Toyib (Danunit Gakkum Subdenpom V/2-4), Pelda gaguk (Batih Polke 05.09.12 Tuban), Anggota Kodim, Persit KCK Cab.XXVI, serta PNS Kodim 0811/Tuban.

    Dalam sambutannya Pasi Pers Kodim 0811 Tuban Kapten Arm Teguh Haribowo menyampaikan ucapan terima kasih kepada seluruh prajurit maupun persit yang telah menyempatkan hadir mengikuti kegiatan penyuluhan hukum kepada anggota militer dan PNS AD yang ada di wilayah kodim 0811/Tuban.

    “Harapannya agar di dengar dan mengerti serta dapat di aplikasikan di lapangan apa yang akan di berikan oleh Mayor CHK Gatot Prihambodo SH (Kalakdukbangkum Dam V//BRW).

    Ditempat yang sama, Mayor CHK Gatot Prihambodo SH (Kalakdukbangkum Dam V//BRW) menyampaikan bahwa, sesuai dasar keputusan kepala staf angkatan darat no kep/500/VI/2016 tanggal 10 Juni 2016 tentang petunjuk teknis penyelengaraan penyuluhan hukum.

    “Bahwa setiap orang dengan sengaja mengemudikan kendaraan bermotor dengan cara atau keadaan yang membahayakan bagi nyawa atau barang dapat di pidana penjara paling lambat 1 Tahun dengan denda 3 Juta, ” Terangnya.

    Kegiatan dengan melalui penyuluhan hukum dapat meningkatkan kesadaran hukum bagi prajurit yang mana berguna untuk meminimalisir tingkat pelanggaran di satuan TNI AD sesuai ketentuan hukum yang berlaku di Prajurit khususnya diwilayah Kodim 0811 Tuban. (Faro)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Jelang Ramadhan 1444 H, Polres Tuban Gelar...

    Artikel Berikutnya

    Sinergitas 3 Pilar Kecamatan Soko Bersholawat...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    Polda Jatim Berhasil Ungkap 28 Kasus TPPO, 41 Tersangaka Diamankan
    Minimalisir Terjadinya Pelanggaran Di Satuan TNI AD, Kodim 0811/Tuban Menyelenggarakan Penyuluhan Hukum Kepada Personil Militer, PNS Dan Persit
    Tingkatkan Kesehatan Ibu Dan Bayi Baru Lahir, Babinsa Koramil 0811/03 Semanding Dan Puskesmas Sosialisasikan P4K
    Wujudkan Ketahanan Wilayah Yang Tangguh, Kodim 0811/Tuban Gelar Cegah Tangkal Radikalisme Dan Separatisme Semester II TA. 2024
    Antisipasi Bencana Hidrometeorologi Di Wilayah, Forkopimda Kabupaten Tuban Melaksanakan Apel Gelar Pasukan Dan Peralatan Di Kodim 0811/Tuban
    Karya Bakti Babinsa Koramil 0811/08 Widang Bersama Guru Dan Siswa-Siswi Bersihkan Lingkungan Sekolah
    Kedisiplinan Adalah Modal Pokok, Babinsa Koramil 0811/13 Tambakboyo Bekali In House Training
    Komandan Kodim 0811/Tuban Bersama Jajaran Forkopimda Menghadiri Rangkaian Acara Peringatan Hari Pahlawan Ke-79 Tahun 2024
    Wujudkan Ketahanan Wilayah Yang Tangguh, Kodim 0811/Tuban Gelar Cegah Tangkal Radikalisme Dan Separatisme Semester II TA. 2024
    Wujudkan Swasembada Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 0811/09 Jatirogo Dampingi Kegiatan Pompanisasi Di Lahan Petani
    Tingkatkan Kemampuan Fisik Prajurit, Kodim 0811/Tuban Melaksanakan Kegiatan Garjas Periodik
    Berbaur Bersama Warga Binaan, Babinsa Koramil 0811/08 Widang Ajak Masyarakat Ikuti Kegiatan Khotmil Qur’an
    Polres, Kodim dan Pemkab Tuban Gelar Apel Pasukan dan Peralatan Hadapi Bencana Hidrometeorologi
    Pelda Jali Hartono Anggota TNI Kodim 0811 Tuban Raih Penghargaan Juara 2 Aksi Bersih Pantai Dari Wings Group Indonesia
    Wujudkan Kantor Yang Bersih, Personil Koramil 0811/08 Widang Melaksanakan Pemeliharaan Bangunan
    Danrem 082/CPYJ Dampingi Pangdam V/Brawijaya Berkunjung Ke Tuban Dan Bojonegoro

    Ikuti Kami