Kodim 0811 Tuban Gelar Deklarasi Pemilu Damai 2024

    Kodim 0811 Tuban Gelar Deklarasi Pemilu Damai 2024

    TUBAN, – Deklarasi Pemilu Damai 2024 dalam rangka mewujudkan Pemilu yang aman, tertib dan berintegritas di wilayah Kab. Tuban, bertempat di aula Letda Sucipto Makodim 0811/Tuban Jl. Dr. Wahidin Sudirohusodo Kel. Sidorejo Kec. Tuban Kab. Tuban, Rabu (08/11/2023).

    Acara dibuka oleh sambutan Dandim 0811 Tuban Letkol Inf Suhada Erwin menyampaikan bahwa tahapan Pemilu 2024 sudah semakin dekat. Oleh karena itu mari kita membangun bersama sejak saat ini, sejak dini untuk mengantisipasi terjadinya Kamtibmas demi menjaga Kabupaten Tuban yang kondusif.

    “karena tugas ini merupakan tugas kita kita semua, mari kita jaga bersama”, Ucap Dandim Tuban

    Dandim menambahkan, Pemilu adalah pesta Demokrasi yang merupakan salah satu ciri khas bangsa kita sebagai negara yang berdasarkan atas kedaulatan rakyat. Oleh karena itu Pemilu harus dijalankan dengan mengedepankan prinsip keamanan, ketertiban dan integritas.

    “Saya menghimbau kepada seluruh peserta Pemilu dan seluruh elemen masyarakat untuk saling menghargai dan menjunjung tinggi kebersamaan, mari kita hadirkan Pemilu yang damai”, Harap Dandim.

    Ditempat yang sama, Kapolres Tuban AKBP Suryono, mengajak seluruh penyelenggara dan peserta Pemilu serta seluruh pihak untuk ikut menjaga situasi Kamtibmas yang kondusif, serta Netralitas TNI-POLRI dalam pelaksanaan Pemilu Tahun 2024 serta siap mengawal pelaksanaan Pemilu tahun 2024.

    “Kami bersama TNI dan seluruh komponen keamanan siap mengawal pelaksanaan Pemilu serentak tahun 2024 dan berharap selama tahapan sampai dengan selesai bisa berlangsung aman dan damai”, Ucap Kapolres.

    Bahwa maksud dan tujuan pelaksanaan kegiatan Deklarasi Pemilu Damai 2024 dalam rangka deklarasi Pemilu Damai untuk mewujudkan pemilu yang tertib dan berintegritas di wilayah Kab. Tuban.

    Hadir dalam deklarasi Damai 2024 Dandim 0811 Tuban Letkol Inf Suhada Erwin, Kapolres Tuban AKBP Suryono, Bupati Tuban diwakili Kepala Bakesbangpol Kab. Tuban Bpk. Yudi Irwanto, Ketua PN Tuban Bpk. Arief Budiono,
    Ketua DPRD Kab. Tuban Bpk. H. Miyadi , S.Ag., Kasi Pidum Kejari Tuban Bpk. Didik Kurniawan, S.H., Komisioner KPU Tuban Bpk. M. Nurokhib, Komisioner Bawaslu Kab Tuban Bpk. M. Sudarsono dan Sutrisno, Ketua Parpol Peserta Pemilu tahun 2024, wartawan, Ketua BEM Perguruan Tinggi Kab. Tuban, dan Tamu Undangan. (Faro)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Tingkatkan Naluri Ketajaman Bidikan, Anggota...

    Artikel Berikutnya

    Danramil 0811/02 Palang, Berikan Materi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    Polda Jatim Berhasil Ungkap 28 Kasus TPPO, 41 Tersangaka Diamankan
    Antisipasi Bencana Hidrometeorologi Di Wilayah, Forkopimda Kabupaten Tuban Melaksanakan Apel Gelar Pasukan Dan Peralatan Di Kodim 0811/Tuban
    Komandan Kodim 0811/Tuban Bersama Jajaran Forkopimda Menghadiri Rangkaian Acara Peringatan Hari Pahlawan Ke-79 Tahun 2024
    Minimalisir Terjadinya Pelanggaran Di Satuan TNI AD, Kodim 0811/Tuban Menyelenggarakan Penyuluhan Hukum Kepada Personil Militer, PNS Dan Persit
    Laga Persahabatan Sepak Bola Antara Kodim Tuban Vs Persatu Senior Di Stadion Loka Jaya
    Dandim Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat 28 Personil Kodim 0811 Tuban
    Kedisiplinan Adalah Modal Pokok, Babinsa Koramil 0811/13 Tambakboyo Bekali In House Training
    Komandan Kodim 0811/Tuban Bersama Jajaran Forkopimda Menghadiri Rangkaian Acara Peringatan Hari Pahlawan Ke-79 Tahun 2024
    Wujudkan Swasembada Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 0811/09 Jatirogo Dampingi Kegiatan Pompanisasi Di Lahan Petani
    Wujudkan Kantor Yang Bersih, Personil Koramil 0811/08 Widang Melaksanakan Pemeliharaan Bangunan
    Tingkatkan Kemampuan Fisik Prajurit, Kodim 0811/Tuban Melaksanakan Kegiatan Garjas Periodik
    Berbaur Bersama Warga Binaan, Babinsa Koramil 0811/08 Widang Ajak Masyarakat Ikuti Kegiatan Khotmil Qur’an
    Polres, Kodim dan Pemkab Tuban Gelar Apel Pasukan dan Peralatan Hadapi Bencana Hidrometeorologi
    Pelda Jali Hartono Anggota TNI Kodim 0811 Tuban Raih Penghargaan Juara 2 Aksi Bersih Pantai Dari Wings Group Indonesia
    Wujudkan Kantor Yang Bersih, Personil Koramil 0811/08 Widang Melaksanakan Pemeliharaan Bangunan
    Danrem 082/CPYJ Dampingi Pangdam V/Brawijaya Berkunjung Ke Tuban Dan Bojonegoro

    Ikuti Kami